Hasil Pertandingan Arsenal vs Liverpool Pada Liga Inggris 2024/25

CentralGoal – Hasil pertandingan Arsenal vs Liverpool pada pekan ke-9 Liga Inggris 2024/2025, yang berlangsung di Stadion Emirates.
Pertandingan antara Arsenal menjamu Liverpool tersebut pada hari Senin, 28 Oktober 2024, pertandingan kedua tim tersebut berakhir imbang 2-2.

Dalam pertandingan ini, Arsenal berhasil unggul terlebih dahulu pada di menit ke-9′ melalui gol dari Bukayo Saka dan Mikel Merino(43′).
Walaupun tertinggal terlebih dahulu, Liverpool mampu menyamakan skor melalui aksi dari Virgil van Dijk 18′ dan Mohamed Salah 81′.

Karena hasil dari pertandingan ini imbang, Liverpool harus menerima penurunan posisi klasemen Liga Inggris 2024/2025.
Liverpool harus turun ke posisi ke-2 dengan koleksi 22 poin, hanya berbeda 1 poin dari Manchester City yang berada di puncak.

Arsenal vs Liverpool
Arsenal vs Liverpool

Dan sementara untuk sang tuan rumah masih tetap bertahan di posisi ke-3 dengan koleksi 18 poin sama dengan Aston Villa di posisi ke-4.
The Gunners -Julukan Arsenal tersebut harus lebih berusaha untuk menambahkan poin agar posisinya tersebut tidak terkejar oleh Aston Villa.

Secara penguasaan Bola, Arsenal sangat dominan pada di babak pertama, akan tetapi tidak berjalan lama.
Masuknya babak ke dua, Liverpool lebih menguasa bola dan pertandingan di bandingkan sang tuan rumah.
Walaupun begitu, Arsenal masih tetap lebih unggul penguasaan bola dengan 56 persen, dan sedangkan untuk Liverpool 44 persen.
Dan dari segi Shooting, Arsenal juga lebih unggul dengan perbandingan empat berbanding tiga.

Susunan Pemain:

Arsenal (4-2-2-2)
Pelatih: Mikel Arteta
Pemain: Raya; Partey, White, Gabriel, Timber; Rice, Merino; Saka; Martinelli; Havertz, Trossard.

Liverpool: (4-3-3)
Pelatih: Arne Slot
Pemain: Kelleher; Alexander-Arnold, Van Dijk, Konate, Robertson; Mac Allister, Jones, , Gravenberch; Salah, Diaz, Nunez.

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


Notice: ob_end_flush(): Failed to send buffer of zlib output compression (0) in /home/goalz66/public_html/wp-includes/functions.php on line 5420